Workshop : Corporate PR Blogging Strategy - Jakarta ! From Blog to Television Show!




Rekan,

Banyak di antara kita yang melihat fenomena Blog sebagai sebuah Kekuatan Baru yang merambah ke semua bidang. Blog dapat difungsikan sebagai alat promosi, PR, Corporate Social Responsibility tool, Marketing Tools dan Alat Kampanye berbagai macam program secara elegan.

Blog kini dijadikan sebuah sumber wacana bagi banyak orang, dijadikan alat referensi pengambilan keputusan dan alat penentu kebijakan strategis politis.

Di Level Perusahaan, Blog dapat digunakan sebagai strategi Public Relations yang menakjubkan. Salah satu blog yang mendadak menjadi pusat perhatian media massa, koran, televisi, radio dan internet adalah blog http://tvlab.blogspot.com/.

TVLab Blog adalah blog sebuah badan konsultan perancangan acara televisi. Yang fokus usahanya adalah perancangan dan penulisan skenario televisi. Namun, sejak Blog ini diluncurkan pada bulan februari 2007, telah menarik banyak pihak, media masa, koran, televisi, radio dan internet yang meliput isi (contents) menjadi berbagai macam artikel. Tidak hanya sarana promosi, TVLab bahkan mendulang kesuksesan lewat berbagai macam content Event yang dijual lewat blog tersebut.

Pada tanggal 25 juli 2007, Pendiri Blog TV Lab diundang Kick Andy Metro TV yang menjadikannya sebagai nara sumber kegiatan kampanye yang dilakukan diblognya. Tanggal 4 Agustus, TVLab diundang ke Global TV untuk wawancara acara "Kilas Berita". Tanggal 1 Agustus, TVLab diundang ke RBTV dalam sesi wawancara program Jogjapolitan. Tanggal 16 Agustus TVLab diundang ke Jogja TV untuk tayangan "30 Menit Berita Jogja". Tidak hanya itu, koran Media Indonesia, Tabloid Nyata, Pikiran Rakyat Bandung, Tabloid Nova dan 23 jaringan radio seluruh Indonesia memberitakan Content Unik yang dibuat Blog ini.

Untuk segala liputan Media di atas, TVLab tidak mengeluarkan biaya sepeserpun, bahkan mendapatkan berbagai masukan finansial dan keuntungan lainnya.

Sony Set. pendiri dan pengelola blog TVLab mempunyai beberapa strategi unik dan menarik di bidang wacana "From Blog to Television", alias sebuah strategi PR yang cerdas, bagaimana mendayagunakan Blog untuk kepentingan perusahaan dan mendapatkan liputan luas di media massa.

Apapun jenis perusahaan Anda, dengan Konsep CSR dan perpaduan wacana unik yang di Branding, strategi analisis dan berbagai macam konsep PR yang menarik untuk dipadukan dengan citra perusahaan Anda, maka ini saatnya membuat strategi Corporate Blog yang dahsyat!!!

Maka, Kami dari Massive Idea Jogjakarta, hendak mengadakan workshop "Corporate Blog Workshop - Dari Blog Menuju Televisi" sebuah workshop yang membahas dan mengupas rahasia membuat Blog yang sukses untuk level Corporate, Individu dan Organisasi.

Workshop ini akan diselenggarakan selama 2 hari pada :

Hari : Sabtu - Minggu , 8-9 September 2007
Waktu : jam 9.00 - 17.00
Tempat : Training Center - TVLab - Pogung Baru no1 - Dandang Gulo - Jogjakarta

Hari pertama membahas : Strategi membuat Blog dan membuat tulisan menarik yang mencitrakan perusahaan secara elegan.

Hari Ke dua Membahas : Cara mempromosikan ide dan membuat media massa (koran, radio, televisi dan internet) meliput dan mendukung ide dalam blog yang anda buat.

Siapa saja yang wajib hadir? Apabila Anda adalah Pemilik Perusahaan, pemimpin perusahaan, konsultan, profesional dan orang-orang yang bercita-cita menembus jalur media massa hingga televisi dengan semangat dan kekuatan wacana tulis (Blog Internet), Anda Harus hadir.

Caranya?

Silahkan regristrasi secepatnya diri Anda untuk mengikuti Workshop unik ini.
Dengan Mentransfer Biaya Pendaftaran sebesar Rp. 500.000,- ke rekening

Tahapan BCA a.n Tri Ani Rachmawati
No. Rek 031 2006128
BCA Tahapan Cabang Kudus

Kelas Workshop terbatas hanya untuk maksimal 25 peserta.

Daftarkan diri/perusahaan Anda untuk mendapatkan Ilmu langsung dari praktisi sukses PR Blogger - TVLab, Sony Set.

Anda akan mendapatkan banyak ilmu dan trik menembus media televisi, radio, media massa dan segala saluran dengan cara-cara yang tidak pernah anda bayangkan. Elegan, unik, terbukti, ringkas dan efisien.

Anda berani menerima tantangan di atas? Segera hubungi kami :

Adi Prasetyo 0813 929 820 71 - (0274) 701 7358
Benny 0817 0411 826
Massive Idea Jogjakarta

Untuk FAQ dan penjelasan lebih jauh, silahkan Klik ke Link ini :
The Fall of Conventional PR and the Raise of PR Blogging Strategy

Comments

NiLA Obsidian said…
wahhhh kapan diadain di jakarta mas?
yudhiPapap said…
setuju... adain di jakarta keren neh
Nico Wijaya said…
Yahh..Barang diadain djogja,ga kuat byr tiketnya.Ga ada harga mahasiswa ya? :) kyknya bgs nih workshopnya.